-->

Resep Udang Kecap Manis Special Enak

Resep Udang Kecap Manis - Resep kali ini pastinya sudah tidak asing lagi untuk bunda apalagi untuk bunda pecinta masakan seafood pastinya sudah tidak asing lagi dengan resep yang satu ini, selain enak Resep udang kecap manis juga memiliki banya kandungan gizi yang baik untuk tubuh, untuk bunda yang memiliki buah hati pastinya resep kali ini sangtlah baik.

Selain enak tentunya resep kali ini juga banyak menggandung gizi yang baik untuk tubuh, hal ini dikarenakan kandungan udang yang banyak mengandung gizi, udang yang bergizi biasanya masih segar serta masih berwana segar, sedangkan untuk udang yang sudah mati lama bentuknya akan sedikit mengeras serta berwana kemerahan.
Resep Udang Manis Special Enak
Resep Udang Kecap Manis Special Enak

Untuk bunda yang menggemari masakan seafood pastinya sudah sering mencicipi masakan ini meskipun hanya dengan membelinya, nah kali ini mari kita mencoba membuat maskana ini sendiri selain membuatnya sendiri masakan ini yang tentunya akan semakin menghemat pengeluaran bunda karena membuat endiri akan lebih hemat.

Selain udang kita juga akan menggunakan kecap sebagai bahan utama, kecap merupakan bumbu dapur wajib yang harus ada dalam masakan ini, dalam menggunakan kecap pun bunda harus pintar-pintar memilihnya, karena banyak sekali pilihan kecap yang ditawarkan dalam masakan, contoh saja ada kecap manis, kecap asin dan kecap udang, untuk kali ini kita akan gunakan kecap manis.

Untuk bunda yang binggung untuk menggunakan udah air tawar ataupun menggunakan udang laut, sebenarnya untuk pilihan udang kali ini tidak memiliki patokan harus udang air tawar atau asin sekarang tinggal bunda menyesuaikan dengan selera bunda, usahakan bunda menggunakan udang yang masih hidup supaya kesegarannya masih terjaga.

Banyak sekali resep dari varian udang, sebut saja resep udang balado ataupun aneka sambal udang, hal ini semakin lengkap apabila bunsa melihat bahwa udang merupakan hewan yang banyak menggandung gizi yang tentunya sangat baik untuk tubuh manusia, nah berikut adalah Resep Udang Kecap Manis Special Enak :
Resep Udang Kecap Manis
Resep Udang Kecap Manis

Bahan Membuat Udang Kecap Manis

  1. Kecap manis 6 sendok makan
  2. Tomat merah 1 buah blender halus
  3. Saus cabai 1 sendok makan
  4. Bawang bombay dipotong-potong 1 buah
  5. Bawang putih diiris tipis 2 siung
  6. bawang merah 3 butir iris tipis
  7. Margarine 5 sendok makan
  8. Garam 1/2 sendok
  9. kaldu 1/2 sendok makan

Cara Membuat Udang Kecap Manis

  • Siapkan penggorengan, masukan margarine setelah cair masukan udang dan goreng sampai warna berubah warna
  • Angkat udang lalu tiriskan, lalu masukan bawang merah, bawang putih, dan bawang bombay masukan kedalam wajan aduk sampai harum
  • Masukan juga tomat yang sudah di blender, saus cabai, kecap manis dan aduk rata, masukan udang yang sudah di goreng tadi, aduk rata sampai semua bahan tercampur rata
  • Setelah matang tiriskan
Cukup mudah bukan bunda cara membuat Udang Kecap manis, sedikit tips saat membuat udang Kecap usahakan kepala udang di buang saja supaya rasanya lebih nikmat dan akan lebih enak karena biasanya kepala udang membuat tersedak apalagi untuk di sajikan kepada sibuah hati, jangan lupa gunakan margarine untuk memasak menggantikan minyak goreng.
Baca Juga : Resep Kue Moci Khas Bandung
  Note :
  1. Untuk resep yang kami tulis merupakan resep yang dapat di pertanggung jawabkan.
  2. Semua resep yang kami Reverensikan merupakan resep yang sudah kami coba, lalu kami tulis kembali.
  3. Untuk Takaran penyedap rasa lebih baik di hilangkan, untuk menciptakan masakan yang bergizi dan menyehatkan.

0 Response to "Resep Udang Kecap Manis Special Enak"

Post a Comment

Resep Masakan Favorit

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel